Kulit di dalam dan sekitar vagina sangat sensitif. Oleh karena itu, membersihkan atau mengekspos kulit vulva secara berlebihan terhadap bahan kimia yang keras, termasuk wewangian dan pengawet dapat menyebabkan iritasi.
"Kulit akan kemerahan dan gatal. Saya tidak merekomendasikan menggunakan penyemprotan wewangian," lanjut Marchbein.
Ia merekomendasikan menggunakan pembersih yang tidak beraroma dan aman bagi tubuh. Seperti sabun yang tidak berpewangi.
Hilda Hutcherson, profesor kebidanan dan ginekologi di Universitas Columbia, menanggapi sampo untuk vagina.
"Sampo Ini dapat meningkatkan risiko reaksi alergi terhadap aroma atau meningkatkan risiko infeksi. Karena produk itu tetap melekat pada kulit Anda," ujar Hilda.
http://bit.ly/2IIKcQo
April 19, 2019 at 07:00PM from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com http://bit.ly/2IIKcQo
via IFTTT
No comments:
Post a Comment