Pages

Monday, May 6, 2019

Ini 6 Gejala Kamu Terlalu Banyak Konsumsi Gula, Kenali Sedini Mungkin

1. Otak yang Bermasalah

Jika kamu terlalu banyak mengkonsumsi gula, kemungkinan gejala yang akan muncul adalah otak yang bermasalah. Salah satu gejala otak yang bermasalah adalah munculnya perasaan adanya kabut di sekitar kita.

Kabut tersebut dapat membuat kamu menjadi susah untuk fokus, berkonsentrasi, dan mengingat beberapa hal. Hal ini disebabkan karena kadar gula darah yang berfluktuasi dan menyebabkan kebingungan atau otak yang bermasalah.

2. Sakit Kepala

Gejala berikutnya juga dikarenakan oleh kadar gula darah yang meningkat. Kadar gula darah yang meningkat bisa menyebabkan pembuluh darah di otak menjadi lebih kencang, dan menyebabkan sakit kepala.

3. Masalah Pencernaan

Makanan yang mengandung banyak gula bisa menyebabkan masalah pencernaan. Hal ini disebabkan karena banyaknya bakteri jahat di dalam usus serta banyaknya jumlah ragi di dalamnya. Jika pencernaan terganggu bisa menyebabkan sembelit, diare, kembung, dan masalah pencernaan lainnya.

Let's block ads! (Why?)


http://bit.ly/2PLey62
May 06, 2019 at 08:49PM from Berita Terkini, Kabar Terbaru Hari Ini Indonesia dan Dunia - Liputan6.com http://bit.ly/2PLey62
via IFTTT

No comments:

Post a Comment